10 BINTANG MUDA TERBAIK LIVERPOOL

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Akademi Liverpool acap menghasilkan jebolan bintang muda yang menyita perhatian publik sepakbola. Inilah deretan darah muda terbaik yang lahir pada 2000-an atau lebih, milik The Reds!

1. Jake Cain

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: Gelandang | Umur: 17 tahun | Negara: Inggris

Dikenal sebagai gelandang kreatif karena kemampuan passing-nya yang aduhai. Pernah ditempa Steven Gerrard, sekarang dia melanjutkan perjuangan di bawah komando Barry Lewtas di tim U-18.

2. Luis Longstaff

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: sayap | Umur: 18 tahun | Negara: Inggris

Didatangkan dari Newcastle United 2015 lalu, Longstaff yang cakap memainkan seluruh area gelandang, menjadi pemain kunci di level U-18 dan U-19. 

3. Rhys Williams

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: bek | Umur: 18 tahun | Negara: Inggris

Piawai dalam penguasaan bola dan punya jiwa pemimpin, sang bek bersinar di tim U-18 dan baru-baru ini dilibatkan oleh Neil Critchley di tim U-23.

4. Yasser Larouci

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: bek | Umur: 18 tahun | Negara: Prancis

Dipoles Barry Lewtas, pemain kelahiran Aljazair ini, yang gabung Liverpool pada 2017 lalu, menjadi bek kiri dengan naluri ofensif tinggi.

5. Paul Glatzel 

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: penyerang | Umur: 18 tahun | Negara: Jerman

Remaja kelahiran Liverpool berdarah Jerman ini merupakan kapten di tim Barry Lewtas musim ini. Dengan torehan 26 gol, dia membentuk duet maut bersama Bobby Duncah di lini depan U-18.

6. Bobby Duncan

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: penyerang | Umur: 17 tahun | Negara: Inggris

Punya hubungan kekerabatan dengan Steven Gerrard, penampilan Duncan selalu mencuri perhatian. Kuat, tembakan kidal nan keras, sang striker bisa mencetak gol dari situasi apa saja.

7. Rafa Camacho

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: gelandang | Umur: 18 tahun | Negara: Portugal

Pemain serbaguna ini telah menembus tim utama Jurgen Klopp. Gabung di usia 15 tahun dari Manchester City, dia berkembang pesat. Dia sudah menjalani debut saat melawan Wolves dan terlibat sebagai substitusi saat kontra Crystal Palace di Liga Primer.

8. Curtis Jones 

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: gelandang | Umur: 18 tahun | Negara: Inggris

Sang gelandang sudah menjadi penggawa reguler di Melwood setelah dipromosikan ke tim utama musim lalu. Dia melakoni laga senior perdana melawan Wolves Januari lalu dan jadi pemain kunci di UEFA Youth League untuk tim U-19.

9. Ki-Jana Hoever 

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: bek | Umur: 17 tahun | Negara: Belanda

Diangkut dari Ajax musim panas lalu, remaja Belanda berusia 17 tahun ini beradaptasi cepat. Dia sudah dipromosikan ke tim utama dan diberi kesempatan tampil Januari lalu kontra Wolves.

10. Rhian Brewster 

Youngster Liverpool, Akademi Sepakbola Liverpool, Jake Cain, Luis Longstaff, Rhys Williams, Yasser Larouci, Paul Glatzel , Bobby Duncan, Rafa Camacho, Curtis Jones, Ki-Jana Hoever, Rhian Brewster

Posisi: penyerang | Umur: 18 tahun | Negara: Inggris

Akan butuh penjabaran panjang lebar bila mau menggambarkan sosok striker penuh bakat satu ini. Menjadi jawara Piala Dunia di level U-17 dengan keluar sebagai topskor, siapa lagi yang mau meragukan prospek remaja satu ini?

Sumber: goal.com

0 Response to "10 BINTANG MUDA TERBAIK LIVERPOOL"

✓ Jangan Lupa anda tinggalkan comment,karena Comment kalian Berharga Bagi saya
✓ Jika Blog ini Bermanfaat maka tidak ada salahnya untuk anda Share
✓ Manusia Jaman Sekarang Lebih Suka Membaca Informasi di Internet
✓ Jangan Fokus untuk memiliki Blog yang bagus,Fokuslah dalam membuat / Memposting konten konten / artikel artikel yang Bermanfaat